Kawaii Beauty Japan

Featured

Tips Berhemat di Bulan Puasa Menjelang Lebaran

Bulan puasa sering dimanfaatkan untuk bersilaturahmi, sehingga banyak sekali undangan untuk buka bersama dan sering kali membuat dompet menipis, lalu bagaimana cara mengatasinya ya?

Me Siang

Pengeluaran pada saat puasa biasanya cenderung meningkatkan, naiknya harga-harga kebutuhan pokok, banyaknya undangan buka bersama di restoran, dan diskon yang menggoda kamu untuk berbelanja sering kali membuat dompet menipis. Padahal kamu harus menyiapkan atau menyisihkan uang untuk kebutuhan di hari raya lebaran nanti.

Untuk itu, yuk kita simak beberapa tips dibawah ini untuk mensiasati agar pengeluaran kamu selama bulan puasa tidak berlebihan dan tetap terkendali.

Share this article

Artikel Terkait

What’s in My Makeup Pouch?

Sebagai wanita, makeup pouch adlaah benda yang nggak boleh tertinggal, nah bagaimana dengan beauty blogger kita yang satu ini? Kira-kira apa yah isi makeup pouchnya, Yuk kita cari tau!

Yenni Octavia

Punggung Berjerawat? No Way!

Bintik kemerahan maupun tidak, pada pori-pori akibat kulit tersumbat atau jerawat, merupakan kondisi yang sering dialami kaum wanita, dan ini tidak hanya terjadi di wajah tapi juga di punggung!

Yenni Octavia